Yup... Teringat masa dulu berkisar tahun 2005, senang sekali melihat foto-foto bernuansa Bali begitu indah dan luar biasa. Pandangan tentang foto bagus saat itu selalu sama sampai saat ini, terima kasih untuk para fotografer yang telah menyajikan keindahan Bali.
Menikmati foto-foto Bali
Siapa kira-kira yang motret?
1. Foto Petani yang ada di tikungan menuju Desa Blimbing, petani sedang menanam padi berbaju merah.
2. Hamparan sawah entah di Jatiluwih atau Ubud, difoto dari udara dengan aliran sungai membelah hamparan terasering.
3. Seorang wanita berbaju merah dengan memegang payung Bali (tedung) warna kuning berjalan di terasering Ceking, Gianyar.
4. Pura Gunung Kawi, ada ibu baju warna biru menjunjung ember warna hijau disampingnya ada orang mandi.
5. Sunset di Pura Tanah Lot, bentuk meru kelihatan runcing-runcing berada di kiri dan kanan. Beda sekali dengan sekarang.
6. Tari Abuang di Tenganan Pegringsingan, busana yang dipakai sangat sederhana beda dengan sekarang yang terlihat lebih mewah.
7. Pura Taman Ayun bentuk meru juga runcing-runcing.
8. Ibu-ibu mapeed, mungkin foto itdak asing lagi karena sering muncul diberbagai media. Ibu-ibu berkumpul dengan menjunjung gebogan buah-buah lokal dengan nuansa foto kuning.
9. Tari Barong dan ngurek di Batubulan, kalau tidak salah dengan mode lama.
10. Foto Pura di Danau Beratan, meru juga masih berbentuk runcing. Warna bunga milu-milu kuning tampak mencolok dalam foto ini.
11. Kesenian Cak dengan banyak obor dan terlihat rangda dengan sedikit bulu berada di tengah.
Dan banyak lagi :
muking ini foto-foto tahun 80-90an, di zaman itu kayaknya foto Bali lagi naik daun.
catatan 28 mei 2013
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Paling Banyak Dilihat
-
Yup... Pantai Kusamba yang berada di Kabupaten Klungkung ini memang memberikan kesegaranya untuk siapa saja yang berkunjung ke sana. Pantai ...
-
Yup... Mapeed di Sukawati, Gianyar pada tanggal 14 April 2012. Ratusan umat melintasi jalan desa setempat dengan berbusana adat Bali. Ibu be...
-
Yup... Tari Legong Kuntul saat parade semara pagulingan oleh Sanggar Sangita Mredangga Desa Batuagung, Jembrana pada Pesta Kesenian Bali (PK...
-
Yup... Upacara di Bali selalu ada yang menarik untuk didokumentasikan. Salah satunya para penari saat mengiringi upacara. Kal ini pada tangg...
-
Yup... Pertunjukan Tarian Bali anak-anak di Denpasar, Bali pada 24 Mei 2015. Tari Pendet Tari Condong Tari Oleg Tambulilingan Be...
-
Yup... Pawai budaya yang dilanakan di seputaran lapangan puputan badung, Denpasar tanggal 23 September 2012. Pawai Utsawa Bali sani merupaka...
-
Yup... Pertunjukan Maha Bandana Prasadha kesenian klasik oleh Sekaa Kesenian Klasik Gambang Manikasanti Banjar Kedaton, Kelurahan Tonja Denp...
-
Yup... Tari Rejang dan Baris Wayang dari Sekaa Baris Wayang Pura Dalem Lumintang, Pemecutan Kaja, Denpasar pada Pesta Kesenian Bali ke-34 ta...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar